Tambang Emas

Banyak pebisnis yang sibuk mencari strategi baru dalam usahanya untuk mendapatkan lebih banyak klien maupun untuk mengembangkan bisnisnya.

Apa yang tidak mereka sadari adalah bahwa mereka telah berdiri diatas sebuah tambang emas.

Apa maksudnya?

Alkisah..

Ada seorang petani yang rela menjual tanah pertaniannya sebagai upayanya dalam pencarian tambang emas yang tersembunyi.

Hanya saja dia tidak menyadari bahwa tanah yang baru saja dia jual penuh dengan emas.

Semakin sibuk melihat pencapaian orang lain sehingga melupakan potensi yang ada pada dirinya.

Padahal jika dia mau melihatnya lebih dekat maka tanah pertaniannya tentu berpotensi akan memberikan keuntungan baginya.

Dan sebagai pebisnis anda sudah memilikinya.

Apa itu?

STORY ANDA

Kisah yang anda bagikan dapat menarik orang-orang yang related dengan anda, meningkatkan kepercayaan diri anda, reputasi anda bahkan pendapatan anda.

Membuat anda semakin terlihat oleh mereka yang membutuhkan bantuan anda.

Dan tentu saja itu adalah hal yang akan memberikan keuntungan bagi bisnis anda.

So..

Masih tertarik berburu tambang emas lainnya?

Kapan saatnya menggunakan Emosional, Logika dan Rasa Takut pada pesan marketing anda?

Ungkap itu di halaman 3.

Name - City
Pengguna Product